ULANGAN HARIAN (UH) TERBARU KELAS 6 SD SEMESTER 1 TAHUN 2020/2021 KURIKULUM 2013 REVISI 2018
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Bismillahirahmaanirrahiim
Salam berbagi…
Pada kurikulum 2013,
kegiatan ulangan dilakukan rutin setiap selesai melaksanakan satu sub tema
pembelajaran. Satu sub tema pembelajaran terdiri dari enam pembelajaran/selesai
dalam waktu seminggu pembelajaran.
Ulangan Harian (UH)
atau bisa juga disebut dengan Penilaian Harian ini, terdiri dari beberapa mata
pelajaran yang dipelajari di setiap tingkat kelas.
Kelas Rendah (1,2,dan
3) memuat pelajaran tematik yakni, Bahasa Indonesia, Matematika, PPKn, SBdP dan
PJOK. Sedangkan untuk Kelas Tinggi (4, 5, dan 6) memuat pelajaran tematik
yakni, Bahasa Indonesia, Matematika, PPKn, SBdP, PJOK, IPA dan IPS.
Setiap Mata Pelajaran
mencakup Kompetensi Dasar Pegetahuan dan Keterampilan. Jadi setiap pelajaran
memiliki dua nilai Pengetahuan dan Keterampilan di tambah dengan penilaian
Sosial dan Sikap.
Untuk itu, dalam hal
ini guru dituntut untuk mengatur setiap waktu yang digunakan untuk
memaksimalkan semua kegiatan pembelajaran mencakup semua penilaian yang
ditentukan.
Tema yang
dipelajari untuk kelas 6 semester 1
yaitu :
Tema |
Sub
Tema |
1.
Selamatkan Makhluk Hidup |
1. Tumbuhan
Sahabatku 2. Hewan
Sahabatku 3. Ayo
Selamatkan Hewan dan Tumbuhan |
2.
Persatuan dalam Perbedaan |
1. Rukun
Dalam Perbedaan 2. Bekerja
Sama Mencapai Tujuan 3. Bersatu
Kita Teguh |
3.
Tokoh dan Penemuan |
1. Penemuan
yang mengubah dunia 2. Penemuan
dan Manfaatnya 3. Ayo,
Menjadi Penemu |
4.
Globalisasi |
1. Globalisasi
di Sekitarku 2. Globalisasi
dan Manfaatnya 3. Globalisasi
dan Cinta Tanah Air |
5.
Wirausaha |
1. Kerja
Keras Berbuah Kesuksesan 2. Usaha
di Sekitarku 3. Ayo,
Belajar Berwirausaha |
Berikut saya
lampirkan contoh Ulangan Harian (UH) atau Penilaian Harian (PH) untuk kelas 6
semester 1 Tahun Ajaran 2020/2021 revisi 2018.
ULANGANHARIAN KLS 6 TEMA 1 ST 1
ULANGANHARIAN KLS 6 TEMA 1 ST 2
ULANGANHARIAN KLS 6 TEMA 1 ST 3
ULANGAN
HARIAN KLS 6 TEMA 2 ST 1
ULANGAN
HARIAN KLS 6 TEMA 2 ST 2
ULANGAN
HARIAN KLS 6 TEMA 2 ST 3
ULANGAN
HARIAN KLS 6 TEMA 3 ST 1
ULANGAN
HARIAN KLS 6 TEMA 3 ST 2
ULANGAN
HARIAN KLS 6 TEMA 3 ST 3
ULANGAN
HARIAN KLS 6 TEMA 4 ST 1
ULANGAN
HARIAN KLS 6 TEMA 4 ST 2
ULANGAN
HARIAN KLS 6 TEMA 4 ST 3
Mudah-mudahan dapat
bermanfaat dan berguna untuk rekan-rekan guru Sekolah Dasar (SD). Mohon maaf
apabila ada kesalahan. Terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
gak bisa lagi
ReplyDelete