SOAL ULANGAN HARIAN KELAS 1 SD TEMA 5 SUB TEMA 1 SEMESTER 2
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Bismillahirahmaanirrahiim
Salam berbagi…
Pada kesempatan kali ini saya ingin membagikan contoh ulangan harian/penilaian harian kelas I semester 2 tema 5 sub tema 1.
ULANGAN
HARIAN
KELAS
I SEMESTER 2
Tema
5 Sub Tema 1
SEKOLAH DASAR ____________
TAHUN AJARAN 2020-2021
Nama Lengkap : Tanggal :
Kelas :
3.1 PPKn
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan cara memilih jawaban yang paling tepat pada huruf a, b, atau c !
1. Bunyi sila kedua dalam Pancasila adalah ....
a. Ketuhanan Yang Maha Esa
b. Kemanusiaan Yang Adil Dan Beradab
c. Persatuan Indonesia
2. Berikut ini yang merupakan gambar simbol sila kedua dalam Pancasila yaitu ....
a. |
b. |
3. Di bawah ini yang bukan
merupakan contoh perilaku mencerminkan sila kedua, adalah ….
a. Membiarkan teman
yang terjatuh
b. Tolong-menolong
teman yang sedang tertimpa musibah banjir
c. Membantu membawakan
barang belanjaan nenek
4. Apabila teman sedang mengalami
kesulitan sebaiknya kita ....
a. Menertawakannya
b. Membiarkannya
c. Membantunya
5. Perbuatan berbagi sesuai dengan
sila kedua dalam ....
a. Pancasila
b. Bermain
c. Sekolah
3.8 Bahasa Indonesia
Perhatikan gambar dan tuliskan ungkapan
pujian yang tepat pada setiap gambar !
3.2 SBdP
Jawablah pertanyaan di bawah ini
dengan cara memilih jawaban yang paling tepat pada huruf a, b, atau c !
1. Cepat atau lambat ketukan pada
lagu disebut ....
a. Lagu
b. Ketukan
2. Judul lagu pada gambar di samping
adalah ....
a. Bunda Piara
b. Burung Kakak Tua
c. Kepala Pundak
3. Ada dua ketukan pada lagu,
ketukan lambat dan ketukan ....
a. Sangat lambat
b. Cepat
c. Sangat cepat
4. Jika ketukan lagu cepat, maka
kita harus bergerak ....
a. Cepat
b. Lambat
c. Santai
5. Jika ketukan lagu lambat, maka
kita harus bergerak ....
a. Cepat
b. Lambat
c. Ngebut
3.5 PJOK
Pasangkan gambar dan
kalimat yang tepat dengan cara menarik garis !
Mudah-mudahan dapat
bermanfaat dan berguna untuk rekan-rekan guru Sekolah Dasar (SD). Mohon maaf
apabila ada kesalahan. Terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
0 Response to "SOAL ULANGAN HARIAN KELAS 1 SD TEMA 5 SUB TEMA 1 SEMESTER 2 "
Post a Comment